Worldwide Induction Day 2022
Acara WWID adalah perayaan keanggotaan global yang diadakan setiap tahun pada hari Sabtu terakhir di bulan April untuk menyatukan klub di seluruh dunia dalam menyambut anggota baru.
Lions Clubs International District 307-A2
Acara WWID adalah perayaan keanggotaan global yang diadakan setiap tahun pada hari Sabtu terakhir di bulan April untuk menyatukan klub di seluruh dunia dalam menyambut anggota baru.
Acara peresmian Revitalisasi Taman Benteng Lions Clubs oleh Pangdam I/BB Bapak Mayjen TNI Achmad Daniel Chardin didampingi Gubernur Distrik Karun Wirianto telah dilaksanakan pada hari Selasa, 26 April 2022 pukul 08.30 WIB disaksikan oleh segenap fellow Lions dan masyarakat umum. Setelah selesai acara peresmian dilanjutkan kegiatan Baksos Pemberian Sembako dalam rangka Hari Raya Idul Fitri …
Konvensi Leo Clubs Distrik 307-A2 ke-12 dan Konvensi Leo Clubs Multi Distrik 307 ke-40 tahun telah selesai diadakan di hotel Grand Mercure Medan. Acara tersebut merupakan acara puncak dari kegiatan Leo Clubs Distrik 307-A2 dan Leo Clubs Multi Distrik 307 dimana akan dipilih pemimpin dari Leo Club yang ada di Distrik 307-A2 maupun di Multi …
Konvensi Leo Clubs Multi Distrik 307 ke-40 dan Konvensi Leo Clubs Distrik 307-A2 ke-12 Read More »
Anggota Lions Clubs di Distrik 307-A2 pada Kamis, 21 April 2022 berangkat menuju Jakarta dalam rangka mengikuti Regional Lions Leadership Institute 2022 (RLLI) Regional Lions Leadership Institute adalah program dari Lions Clubs International untuk mengasah anggota Lions dalam belajar kepemimpinan dalam Lions club, mereka akan belajar tentang operasional Lions club, peluang dan sumber daya yang …
6 Lions Club yang tergabung di Distrik 307-A2 diantaranya : Lions Club Medan Deli, Lions Club Medan Kota, Lions Club Medan Infinity, Lions Club Medan Champion, Lions Club Equity World Futures, Lions Club Medan Avengers bekerjasa sama dengan beberapa Perusahaan diantaranya PT. Wisma Sarana Teknik, PT. Seltech Utama Mandiri, PT. Prima Abadi Jaya, PT. Dinamika …
GIVE BLOOD SAVE LIFE??? Lions Clubs yang tergabung di Distrik 307-A2 bekerjasama dgn Smiling Kids Foundation, RSUP Haji Adam Malik, POPTI dan Centre Point Mall mengajak anda utk berpartisipasi dalam acara donor darah. Dapatkan hadiah Lucky Dip KIPAS ANGIN, DISPENSER, SETRIKA, Tas Sepatu Exclusive, Tas Map, Voucher Prodia utk pemeriksaan Kolestrol, Fungsi Hati, Gula Darah …
Bakti Sosial Donor Darah Lions Clubs Distrik 307-A2 Read More »
Ramah Tamah penyerahan bantuan emergency grant dengan Bupati Pasaman Barat H. Hamsuardi dengan DG Karun Wirianto didampingi oleh Sekab Erianto, Benkab Rudy Hendrawan, KK Alert Juandi Halim, KW VI Eddy Tiogana ikut serta dari LC Padang Ceria dihadiri oleh Pres Emilia, Lion Rundy Angga dan Lion Maria Ardiana. (10/03/2022)
Bantuan 200 paket sembako kepada korban banjir didaerah Simpang Kantor. Kegiatan ini atas dana bantuan darurat banjir dari Yayasan Lions Indonesia kepada Distrik 307 A2. Bantuan diserahkan langsung oleh DG Karun Wirianto dan spouse Sufenty Hauris, PDG Hasan Gunawan, Sekab Erianto, KD Agustina, KK Alert Juandi Halim, KK Perwakilan Yayasan Lions Tan Lai Sun, Lion …
Penyerahan Bantuan Bencana Alam di Simpang Kantor Read More »
Penyerahan bantuan tahap 1 berupa 2000 kg beras dan 400 karton mie instant kepada korban bencana alam di Pasaman Barat melalui Kodam I/BB diserahkan langsung oleh DG Karun Wirianto didampingi oleh Sekab Erianto, Benkab Rudy Hendrawan, Ketua Komite Alert Juandi Halim, Ketua Komite Grant Saanti dan Wakil Ketua Komite Alert Widodo. (02/03/2022)